Tujuan

  1. Tersedianya sumber daya pendidikan yang bermutu, proses penyelenggaraan pendidikan yang berkualitas dan suasana akademik yang kondusif.
  2. Tercapainya penelitian dan pengabdian masyarakat yang cukup baik secara kuantitas maupun kualitas, serta meningkatnya hasil karya ilmiah berupa jurnal ilmiah, produk inovatif dan HAKI baik di tingkat lokal, nasional dan internasional. 
  3. Terwujudnya tata kelola program studi berdasarkan prinsip akuntabilitas, transparansi, efisien dan efektif untuk memberikan layanan yang berkualitas bagi stake holder.